News Room
Thursday, 17 February 2011
Laju Properti Tak Terbendung
Sementara itu, penjualan lahan industri sepanjang 2010 mengalami peningkatan 2,5 kali lipat dibandingkan dengan tahun sebelumnya dengan total penjualan seluas 543 hektare senilai Rp 3,26 triliun.
"Tingkat pertumbuhan ekonomi pada akhir kuartal IV/2010 yang mencapi 5,5%, dengan tingkat inflasi 6,96%, serta nilai tukar, dan suku bunga acuan yang relatif stabil juga akan semakin mendorong sektor properti," ujar Ferry Salanto, Research Division Manager Colliers International di sela-sela paparan Jakarta Property Market 4Q2010, kemarin.
Last Update
10 November 2025HOTLINE
+62 812 1300 600
+62 811 1588 227
